To be
Dalam Bahasa
Inggris sering kita temui atau kita memakai To Be, yaitu : is am, are (untuk
bentuk present) was, were (untuk bentuk past).
Pengertian To Be
To Be adalah komponen penting dalam kalimat bahasa Inggris
karena to be (is, am, are, was, were) adalah kata kerja yang harus ada pada
setiap kalimat.
To be
berfungsi sebagai kata kerja apabila diikuti oleh :
( Dalam hal ini kita akan bahas to
be is, am. Are terlebih dahulu )
·
Adjective
(kata sifat)
Contoh :
(+)
|
She
|
is
|
very happy
|
|
subject
|
verb
|
adjective
|
||
(-)
|
She
|
is not
|
very happy
|
|
(?)
|
Is
|
She
|
very
happy ?
|
|
Yes, she is
No, she is not (is not = isn’t)
|
||||
·
Noun (kata
benda)
Contoh :
(+)
|
They
|
are
|
students
|
|
subject
|
verb
|
noun
|
||
(-)
|
they
|
are not
|
students
|
|
(?)
|
Are
|
they
|
students ?
|
|
Yes, they are
No, they are not (are not = aren’t)
|
||||
·
Adverbial of
place (keterangan tempat)
Contoh :
(+)
|
I
|
am
|
at home
|
|
subject
|
verb
|
adverbial of place
|
||
(-)
|
I
|
am not
|
at home
|
|
(?)
|
Are
|
you
|
at home ?
|
|
Yes, I am
No, I am not (am not tidak bisa disingkat)
No, I’m not
|
||||
To be adalah
kata bantu yang biasanya diikutkan dalam suatu kalimat. Semacam penegasan pada
sebuah subjeck dan kata yang mengikutinya.Karena pentingnya maka ini merupakan
pengetahuan dasar bagi pelajar untuk memahaminya dengan benar.
- Am = Digunakan untuk subject orang pertama
tunggal contoh : I
- Is
= Digunakan
jika subject adalah orang ketiga tunggal Contoh: She,He,It.
- Are = tigunakan jika subject berbentuk jamak
contoh: They,We, bisa gigunakan juga untuk orang kedua tunggal
contoh :You.
To be : is , am, are digunakan dalam simple present
tense yang diikuti adjective, noun, dan adverbial of place.
Dalam
present tense yang menggunakan kata kerja to be : is, am, are tidak digunakan.
SIMPLE PRESENT
TENSE
* Untuk menyatakan suatu rutinitas atau
kebiasaan.
- They go to school every day
Menyatakan sesuatu yang sudah pasti.
- The sun rises on the east
* Kata kerja
yang digunakan adalah verb 1.
(apabila subyak pada kalimat positif adalah
orang ke tiga tunggal verb di tambah s atau
es.
-
The boys go to school on foot.
-
The boy goes to school on foot
-
She buys two bowl of meat ball
*Kata bantu do atau does hanya
digunakan pada kalimat negatif dan interogatif.
I, you , we,
they menggunakan do
She , he, it menggunakan does
*Keterangan
waktu :
- every day
- every year
- twice a day , dll.
- always lihat
catatan kelas 7
- sometimes,
dll
Contoh :
1. Kami belajar bahasa Inggris setiap hari Rabu.
(+) We study
English every Wednesday
(-) We do
not study English every Wednesday
(?) Do we
study English every Wednesday ?
Yes,
we do
No,
we do not (do not = don’t)
2. Gadis itu menyapu lantai setiap pagi.
(+) The girl
sweeps the floor every morning.
(-) The girl
does not sweep the floor every morning.
(?) Does the
girl sweep the floor every morning ?
Yes,
she does
No,
she does not (does not = doesn’t)